HMS Illustrious (87)

Illustrious sekitar tahun 1954
Sejarah
Britania Raya
Nama Illustrious
Dipesan 13 April 1937
Pembangun Vickers-Armstrongs
Pasang lunas 27 April 1937
Diluncurkan 5 April 1939
Mulai berlayar 25 Mei 1940
Dipensiunkan Februari 1955
Tidak beroperasi Februari 1955
Identifikasi Nomor umbul: 87[1]
Motto
  • Vox non Incerta
  • (Latin: "No Uncertain Voice")[2]
Penghargaan Genova 1795, Jalan Basque 1809, Jawa 1811, Taranto 1940, Mediterania 1940–1942, Konvoi Malta 1940, Diego Suarez 1942, Salerno 1943, Sabang 1944, Palembang 1945, Okinawa 1945[3]
Nasib Dijual untuk dibongkar pada November 1956

HMS Illustrious adalah kapal induk milik Britania Raya yang dibangun sebelum Perang Dunia II. Ia tergabung dalam Armada Mediterania, dimana pencapaiannya yang paling terkenal yaitu berhasil menenggelamkan 1 kapal perang milik Italia (Conte di Cavour) dan membuat 2 kapal lainnya rusak parah (Littorio dan Caio Duilio) pada Pertempuran Taranto pada akhir tahun 1940.

  1. ^ Lenton, p. 713
  2. ^ Lyon, endpaper depan
  3. ^ McCart, p. 46

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy